“Yang terindah yang termurni dipersembahkan hari ini”, adalah salah satu penggalan lagu persembahan di buku nyanyian Madah Bakti. Dalam Gereja Katolik Roma, ada sekelompok pria dan wanita yang karena kemauannya sendiri, mempersembahkan diri mereka demi Kerajaan Allah…