Syukur atas kasih Tuhan yang besar, atas karya misi yang telah dipercayakan kepada Kongregasi Misionaris Claris dari Sakramen Mahakudus. Pada tahun 2023, tepatnya tanggal 25 November, Kelompok Bermain Katolik Santa Clara, Surabaya, genap berusia 14 tahun. Diawali…
“Persembahkanlah tubuhmu sebagai persembahan yang hidup, yang kudus dan yang berkenan kepada Allah, itulah ibadatmu yang sejati” (Rm. 12:1) Pemberian hidup seutuhnya itu ibarat lilin yang bernyala. Semakin lilin itu menyala, semakin habis hidupnya untuk menerangi sekitar.…
Tanggal 17 November, hari dimana Gereja Katolik memperingati Santa Elisabeth dari Hungaria. Elisabeth adalah putri Raja Hungaria. Sejak kecil ia tinggal di benteng pangeran Turingia, bangsawan Jerman. Saat berumur 11 tahun, Elisabeth bertunangan dengan Ludwig, putra dari…
Ada ungkapan yang sering saya gunakan sebagai nasihat. Ungkapan itu adalah: “Katakan yang sebenarnya dengan cinta.” Ini mungkin tanggapan yang saya berikan kepada seorang istri yang tidak tahu bagaimana menghadapi suami atau putranya; kepada anggota gereja yang…
Manusia pada umunya ingin hidup bahagia apapun keadaannya, dan untuk mencapai kebahagiaan membutuhkan usaha dan perjuangan dalam realitas dunia yang diwarnai dengan kesulitan, tantangan, masalah, bencana, penyakit, derita fisik, dan lain-lain. Teks Injil Matius 5:1-12, yang biasa…
“Hendaklah kamu datang ke hadirat Yesus dalam Sakramen Mahakudus, yang menantimu dengan tidak sabar dalam penjara cinta-Nya, untuk mendengarkan puji-pujian yang kamu sampaikan kepada-Nya sebagai Pencinta jiwa-jiwa” (Kecapi Hati Misionaris Claris, hal. 17). Misionaris Claris setiap hari…